My Country: The New Age Poster promosi
Hangul 나의 나라
Genre Ditulis oleh Chae Seung-dae Sutradara Kim Jin-won Pemeran Negara asal Korea Selatan Bahasa asli Korea Jmlh. episode16 Produser eksekutif Oh Hwan-min Produser Durasi 70 menit Rumah produksi Distributor JTBC Jaringan JTBC, Netflix Format gambar 1080i (HDTV )Format audio Dolby Digital Rilis 4 Oktober (2019-10-04 ) –23 November 2019 (2019-11-23 )
My Country: The New Age [ 1] (Hangul : 나의 나라 ; RR : Naui Nara ; terj. har. 'My Country ' ) adalah seri televisi Korea Selatan yang dibintangi oleh Yang Se-jong , Woo Do-hwan , Kim Seol-hyun dan Jang Hyuk . Seri ini tayang di JTBC dan Netflix setiap Jumat dan Sabtu pukul 22:50 WSK mulai 4 Oktober hingga 23 November 2019.[ 2] [ 3] [ 4]
Sinopsis
Selama masa transisi antara akhir dinasti Goryeo dan awal dinasti Joseon , dua teman menjadi musuh karena kesalahpahaman. Mereka mencoba melindungi negara mereka dan orang-orang yang mereka cintai dengan cara mereka sendiri.
Pemeran
Utama
Seorang prajurit yang merupakan putra seorang jenderal terkenal.
Seorang perwira militer yang merupakan putra tidak sah dari seorang tokoh berpangkat tinggi.
Seorang wanita cerdas yang tidak tahu siapa ayah kandungnya.
Seorang pangeran yang membantu ayahnya menggulingkan dinasti Goryeo tetapi tidak diakui atas kontribusinya.
Pendukung
Orang-orang di Istana
Orang-orang di dekat Seo Hwi
Yu Oh-seong sebagai Seo-geom, ayah Seo Hwi
Cho Yi-hyun sebagai Seo-yeon, kakak perempuan Seo Hwi
Ji Seung-hyun sebagai Park Chi-do, letnan yang dulu di bawah Seo Geom
Lee Yoo-joon sebagai Jeong-beom, prajurit yang bertempur bersama Seo Hwi dalam pasukan perang
In Gyo-jin sebagai Park Moon-bok, prajurit yang bekerja sebagai tenaga medis dalam pasukan perang
Orang-orang di Ihwaru
Lainnya
Kim Seo-kyung sebagai Cheon-ga, bawahan Yi Bang-won
Kim Jae-young sebagai Tae Ryeong, bawahan Yi Bang-won
Kim Dong-won sebagai Hwang Sung-rok, seorang mantan prajurit yang bekerja untuk Nam Sun-ho
Lagu tema
Bagian 1
1. "Because It's You" (그건 너이니까) Kwon Young-chan Hwang Chan-hee Kim Sung-min Kim Si-won Jung Seung-hwan 4:15 2. "Wild Road" Kim Jae-hee Hee Jang-nam Choi Cheol-ho Yoo Young-joon Kim Jae-hee 4:21 3. "Remember" (Feat. Seoho) Choi Cheol-ho SEAGATE DJ BlueOcean Hee Jang-nam 3:54 4. "Because It's You" (Inst.) Kwon Young-chan 4:15 Durasi total: 16:45
Bagian 2
1. "You stand on the landscape of remembrance" (기억의 풍경 위에 그대가 서 있다) K.imazine Ock Joo-hyun 4:32 2. "You stand on the landscape of remembrance" (Inst.) K.imazine 4:32 Durasi total: 9:04
Bagian 3
1. "Bird" Marsion Purple Rain Purple Rain 3:23 2. "The Farewell" (이별) Johann Wolfgang von Goethe Oh Hye-ju Purple Rain 5:09 3. "Bird" (Inst.) Purple Rain 3:23 4. "The Farewell" (Inst.) Oh Hye-ju 5:09 Durasi total: 17:04
Peringkat
Pada tabel di bawah ini, angka berwarna biru menunjukkan peringkat terendah dan angka berwarna merah menunjukkan peringkat tertinggi.
Ep.
Tanggal rilis pertama
Peringkat rata-rata
AGB Nielsen[ 13]
Nasional
Seoul
1
4 Oktober 2019
3,512%
3,777%
2
5 Oktober 2019
3,846%
3,983%
3
11 Oktober 2019
3,759%
3,910%
4
12 Oktober 2019
4,839%
4,999%
5
18 Oktober 2019
4,209%
4,252%
6
19 Oktober 2019
4,989%
5,239%
7
25 Oktober 2019
4,704%
4,662%
8
26 Oktober 2019
4,873%
5,239%
9
1 November 2019
4,594%
4,692%
10
2 November 2019
4,874%
4,483%
11
8 November 2019
4,412%
4,706%
12
9 November 2019
4,761%
4,844%
13
15 November 2019
3,623%
3,837%
14
16 November 2019
4,283%
4,307%
15
22 November 2019
3,900%
4,157%
16
23 November 2019
3,951%
4,032%
Rata-rata
4,321%
4,445%
Drama ini ditayangkan di televisi kabel (kanal berbayar) di mana biasanya memiliki pemirsa yang relatif sedikit jika dibandingkan dengan siaran televisi publik (KBS , SBS , MBC , dan EBS ).
Referensi
^ My Country: The New Age, Official Teaser, Netflix . YouTube (dalam bahasa Korea). The Swoon (Netflix). Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ Lee, Jae-lim (3 Oktober 2019). "A familiar story, from a new perspective" . Korea JoongAng Daily (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 24 November 2019 .
^ "Seol-hyun's Upcoming Series to Reach Global Audience Via Netflix" . The Chosun Ilbo (dalam bahasa Inggris). 3 Oktober 2019. Diakses tanggal 24 November 2019 .
^ Hwang, So-young (3 Oktober 2019). "Seolhyun stuck in between 2 handsome men in new drama" . Vlive (dalam bahasa Inggris). JTBC PLUS. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-08. Diakses tanggal 24 November 2019 .
^ Lee, Min-ji (18 Desember 2018). "나의 나라' 양세종 출연확정, 불의와 타협하지 않는 무사役(공식입장)" . Newsen (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ Lee, Seung-gil (20 Desember 2018). "우도환, 차기작은 사극 '나의 나라'…양세종과 호흡 [공식]" . My Daily (dalam bahasa Korea). Naver. Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ Park, Gwi-im (20 Februari 2019). "설현, 사극 '나의 나라' 출연 확정…양세종X우도환 호흡 [공식]" . TV Report (dalam bahasa Korea). Naver. Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ Lim, Chang-won (20 Februari 2019). "Girl band AOA's Seolhyun stars in cable TV's historical period drama" . Aju Business Daily (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ Lee, Jung-hyun (21 Februari 2019). "장혁, JTBC 사극 '나의 나라'서 이방원 변신" . Yonhap News (dalam bahasa Korea). Naver. Diakses tanggal 2 Oktober 2019 .
^ "나의 나라 OST Part.1 / 정승환" . Bugs! (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 4 November 2019 .
^ Ryu, Soo- un (1 November 2019). "옥주현, 정승환 이어 '나의나라' OST 출격..설현 테마곡 '기억의 풍경 위에 그대가 서 있다' 2일 발매" . NSP (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 4 November 2019 .
^ Park, Jin-hwan (11 November 2019). "화려한 라인업을 자랑하는 JTBC 드라마 나의 나라?? '슈퍼밴드' " . Upkorea (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 11 November 2019 .
^ "AGB Daily Ratings: this links to current day-select the date from drop down menu" . AGB Nielsen Media Research (dalam bahasa Korea).
Pranala luar
Film Televisi
Naskah
2010–2014 2015–2019 2020–2024
Tanpa naskah
Mapado: Last Partner Standing Challenge
Actual Theater Incident Files
Impressive Real Life Theater
Sunday Night Magic Concert: This is Magic
Story Jobs