NGC 7318
NGC 7318 (atau yang dikenal sebagai UGC 12099/UGC 12100 atau HCG 92d/b) adalah sepasang galaksi yang bertumbukan, sekitar 280 juta tahun cahaya dari Bumi. Mereka dapat ditemukan di rasi bintang Pegasus dan merupakan anggota dari Stephan's Quintet. Referensi |