Secara komersial, lagu ini mencapai 10 besar di Irlandia, Malaysia, Singapura dan Inggris, serta 20 besar di Yunani, Australia, Kanada, Selandia Baru, Portugal dan Amerika Serikat.
Latar belakang
Pada 4 Oktober 2018, Grande memposting cuplikan 45 detik di Instagramnya dengan tulisan "tell me how good it feels to be needed".[1] Pada 5 November 2018, Grande memposting cuplikan kedua bersama video Piggy Smallz di Instagram Storynya.[2] Pada 15 November 2018, Grande membagikan video nyanyiannya, dari "Needy" dengan piano.[3]
Judul lagu ini juga terlihat di musik video yang dirilis pada 7 November 2018, untuk single Grande "Breathin" dari album studio keempatnya, Sweetener dan juga pada musik video musik dari single utama dari album "Thank U, Next".
^"ČNS IFPI" (dalam bahasa Ceska). Hitparáda – Digital Top 100 Oficiální. IFPI Republik Ceko. Catatan: Ubah tangga musik ke CZ – SINGLES DIGITAL – TOP 100 dan masukkan 201907 dalam pencarian. Diakses tanggal February 19, 2019.
^"ČNS IFPI" (in Slovak). Hitparáda – Singles Digital Top 100 Oficiálna. IFPI Republik Ceko. Catatan: Pilih SINGLES DIGITAL - TOP 100 dan masukkan 201907 dalam pencarian. Diakses tanggal February 19, 2019.