Share to:

 

Nervous (lagu)

"Nervous"
Singel oleh Shawn Mendes
dari album Shawn Mendes
Dirilis23 Mei 2018 (2018-05-23)
Format
Durasi2:44
LabelIsland
Pencipta
Produser
  • Teddy Geiger
  • Shawn Mendes
Kronologi singel Shawn Mendes
"Where Were You in the Morning?"
(2018)
"Nervous"
(2018)
"Lost in Japan (Remix)"
(2018)
Video musik
"Nervous" di YouTube

"Nervous" adalah lagu oleh penyanyi asal Kanada, Shawn Mendes. Lagu ini ditulis oleh Mendes, Scott Harris dan Julia Michaels, dan diproduksi oleh Teddy Geiger dan Mendes. Lagu ini dirilis melalui Island Records pada 23 Mei 2018, sebagai single kelima dari album studio ketiga Mendes, Shawn Mendes. Musik video dirilis pada 11 Juni 2018, melalui saluran resmi Vevo Mendes di YouTube.[1][2]

Tangga Lagu

Tangga Lagu (2018-19) Posisi
Amerika Serikat (Bubbling Under Hot 100) 8
Argentina (Monitor Latino Anglo)[3] 11
Australia (ARIA)[4] 51
Austria (Ö3 Austria Top 40) 39
Belanda (Single Top 100) 38
Hungaria (Rádiós Top 40) 35
Inggris (UK Singles Chart) 54
Jerman (Official German Charts) 86
Kanada (Canadian Hot 100) 66
Selandia Baru (RMNZ Heatseekers)[5] 1
Slovakia (Rádio Top 100) 35
Slovenia (SloTop50)[6] 22
Swedia (Sverigetopplistan)[7] 71
Swiss (Schweizer Hitparade) 59
Venezuela (National-Report)[8] 88

Referensi

  1. ^ ShawnMendesVEVO (11 June 2018). "Shawn Mendes - Nervous" – via YouTube. 
  2. ^ "Shawn Mendes Unveils His Handsy "Nervous" Video". Idolator. 11 June 2018. 
  3. ^ "Top 20 Anglo Argentina – Del 23 al 30 de Julio, 2018" (dalam bahasa Spanish). Monitor Latino. Diakses tanggal July 30, 2018. 
  4. ^ "ARIA Chart Watch #483". auspOp. July 28, 2018. Diakses tanggal July 28, 2018. 
  5. ^ "NZ Heatseeker Singles Chart". Recorded Music NZ. June 4, 2018. Diakses tanggal June 1, 2018. 
  6. ^ "SloTop50 – Slovenian official singles chart". SloTop50. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-03-27. Diakses tanggal 8 April 2019. 
  7. ^ "Sverigetopplistan – Sveriges Officiella Topplista". Sverigetopplistan. Diakses tanggal June 1, 2018. 
  8. ^ "Top 100 Venezuela" (dalam bahasa Spanish). National-Report. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 7, 2018. Diakses tanggal December 7, 2018. 
Kembali kehalaman sebelumnya