Nino Manfredi
Saturnino "Nino" Manfredi (22 Maret 1921 – 4 Juni 2004) adalah seorang pemeran, pengisi suara, sutradara, penulis naskah, pengarang drama, pelawak, penyanyi, penulis, penyiar radio dan presenter televisi asal Italia.[1] Ia adalah salah satu pemeran Italia paling berpengaruh dalam genre commedia all'italiana. Referensi
Pranala luarMedia tentang Nino Manfredi di Wikimedia Commons
|