Share to:

 

Pakenham, Victoria

Pakenham
MelbourneVictoria
Foto pemandangan udara Pakenham dari arah barat daya
Pakenham di Melbourne
Pakenham
Pakenham
Koordinat38°04′16″S 145°29′16″E / 38.0712°S 145.4878°E / -38.0712; 145.4878
Jumlah penduduk54,118 (sensus 2021)[1]
Kode pos3810
Ketinggian101 m (331 ft)
Letak
LGAShire of Cardinia
Daerah pemilihan negara bagianPakenham
Divisi FederalLa Trobe
Suhu maks rata-rata Suhu min rata-rata Curah hujan tahunan
23.4 °C
74 °F
12.3 °C
54 °F
865 mm
34,1 in
Suburban di sekitar Pakenham:
Beaconsfield Hulu Pakenham Hulu Nar Nar Goon Utara
Officer Pakenham Pakenham Timur
Officer Selatan Pakenham Selatan Pakenham Selatan

Pakenham (/ˈpæ.kən.əm/ simak) adalah daerah pinggiran Kota Melbourne di negara bagian Victoria, Australia. Pakenham terletak 53 km (33 mi) di sebelah tenggara Kawasan Pusat Bisnis Melbourne dan mempunyai jumlah penduduk terbanyak di wilayah administratif pemerintah setempat Shire of Cardinia. Pakenham tercatat mempunyai jumlah penduduk sebanyak 54.118 berdasarkan sensus Australia 2021.[1]

Pakenham telah menjadi daerah yang banyak mengalami perkembangan di sebelah tenggara pusat kota (Kawasan Pusat Bisnis) Melbourne karena adanya pembangunan baru dalam sektor perumahan sehingga mengalami peningkatan jumlah penduduk dan prasarana, misalnya perkembangan ini bisa dilihat daerah perumahan di Lakeside, Heritage Springs dan Cardinia Lakes.[2]

Lihat pula

  • Shire of Pakenham – Dahulu, Pakenham pernah masuk ke wilayah administratif pemerintah setempat ini yang sekarang sudah tidak ada.

Referensi

  1. ^ a b Australian Bureau of Statistics (28 Juni 2022). "Pakenham (Suburbs and Localities)". 2021 Census QuickStats. Diakses tanggal 10 July 2022.  Sunting ini di Wikidata
  2. ^ Millar, Royce; Mann, Simon (3 May 2008). "A city on the edge". The Age. Melbourne, Australia. 
Kembali kehalaman sebelumnya