Share to:

 

Pemilihan umum Senat Amerika Serikat di Delaware 1990

Pemilihan umum Senat Amerika Serikat di Delaware 1990
6 November 1990
Kandidat
 
Calon Joe Biden M. Jane Brady
Partai Demokrat Republik
Suara rakyat 112.918 64.554
Persentase 62,7% 35,8%
Peta persebaran suara
Hasil berdasarkan kabupaten
Biden:      50–60%      60–70%
Senator Amerika Serikat petahana
Joe Biden

Demokrat

Senator Amerika Serikat terpilih

Joe Biden
Demokrat

Pemilihan umum Senat Amerika Serikat di Delaware 1990 diselenggarakan pada 6 November 1990 untuk memilih Senator Amerika Serikat perwakilan negara bagian Delaware periode 1991-1997. Senator petahana dari Partai Demokrat Joe Biden maju untuk masa jabatan yang keempat dan berhasil mengalahkan lawannya dari Partai Republik, M. Jane Brady.

Hasil

Hasil pemilu[1]
Partai Kandidat Suara % ±
Demokrat Joe Biden (petahana) 112.918 62,68% +2,57%
Republik M. Jane Brady 64.554 35,83% -4,06%
Libertarian Lee Rosenbaum 2.680 1,49%
Kandidat lain 5 0,00%
Selisih suara mayoritas 48.364 26,85% +6,62%
Kehadiran 180.157

Referensi

Kembali kehalaman sebelumnya