Share to:

 

Philadelphia Independence

Philadelphia Independence adalah klub sepak bola profesional Amerika Serikat. Klub ini berlokasi di Philadelphia, Pennsylvania. Klub ini menggunakan Farrell Stadium sebagai lapangan yang digunakan pada saat mereka menjadi tuan rumah. Klub ini bermain pada Liga sepak bola wanita profesional (WSP). Klub ini berhenti beroprasi pada Mei 2012. Klub ini dibentuk pada 17 Maret 2009 dan berhenti beroperasi pada Mei 2012.[1] Warna yang digunakan oleh kluh ini adalah kuning, abu-abu, dan biru muda.[2][3][4]

  1. ^ "WPS Welcomes Philadelphia Independence". 19 May 2009. Diakses tanggal 27 February 2018. 
  2. ^ "2010-2011 Philadelphia Independence • Fun While It Lasted". Fun While It Lasted (dalam bahasa Inggris). 2013-02-03. Diakses tanggal 2020-03-12. 
  3. ^ "Philadelphia Independence - Women's Soccer on OurSports Central". www.oursportscentral.com. Diakses tanggal 2020-03-12. 
  4. ^ Diaz, Cesar. "2011 WPS Championship: Western NY Flash Defeats the Philadelphia Independence". Bleacher Report (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-12. 
Kembali kehalaman sebelumnya