Raja Huiwen dari Qin
Raja Huiwen dari Qin (Hanzi: 秦惠文王 atau 秦惠文君) atau Raja Hui dari Qin (Hanzi: 秦惠王), nama pemberian Si (駟), adalah penguasa negara Qin dari 338 sampai 311 SM pada zaman Negara Berperang dari sejarah Tiongkok dan tampaknya leluhur dari Kaisar Qin Shi Huang.[1][2] BiografiKehidupan awalPangeran Si adalah putra dari Adipati Xiao, dan meneruskan ayahnya sebagai penguasa setelah kematian ayahnya.[3] Referensi
|