Share to:

 

Rak ujung

Rak ujung di Walmart

Rak ujung adalah rak yang diletakkan di ujung set rak tengah di supermarket atau swalayan.[1] Dalam pemasaran barang eceran, barang-barang yang diletakkan di rak ujung dianggap lebih menjual dan lebih kompetitif. Rak ini kadang disewakan secara khusus untuk perusahaan manufaktur. Produk-produk yang dijual di rak ujung memiliki penjualan yang lebih cepat daripada barang-barang yang diletakkan di rak lainnya.

Lihat juga

Catatan kaki

  1. ^ Sujana, Asep ST. Manajemen Minimarket. Penebar PLUS+. ISBN 978-979-013-170-5. 
Kembali kehalaman sebelumnya