Share to:

 

Rick Berman

Richard Keith Berman (sering dipanggil Rick Berman) adalah produser acara televisi di Amerika Serikat. Ia lahir pada tanggal 25 Desember 1945 di New York.

Ia sangat terkenal akan perannya sebagai produser Star Trek, baik film layar lebar ataupun film seri televisi.


Kembali kehalaman sebelumnya