Share to:

 

Safety in Numbers (film 1930)

Safety in Numbers
Cuplikan yang menampilkan Carole Lombard dan Josephine Dunn
SutradaraVictor Schertzinger
Ditulis olehGeorge Marion Jr.
Percy Heath
CeritaMarion Dix
PemeranCharles "Buddy" Rogers
Kathryn Crawford
Josephine Dunn
Carole Lombard
Penata musikRichard A. Whiting
George Marion Jr.
SinematograferHenry W. Gerrard
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
  • 30 Mei 1930 (1930-05-30)
Durasi60 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Safety in Numbers adalah sebuah film komedi musikal Pre-Code Amerika Serikat tahun 1930. Disutradarai oleh Victor Schertzinger, film tersebut menampilkan Charles "Buddy" Rogers, Kathryn Crawford, Josephine Dunn, dan Carole Lombard (salam salah satu peran awalnya).

Pemeran

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya