Sakura Andō (idola)
Sakura Andō (安藤 咲桜 , Andō Sakura, lahir 23 Maret 2001) adalah seorang idola perempuan Jepang. Ia adalah anggota Tsuri Bit. Ia berjuluk Sakuchin (さくちん ). Warnanya adalah merah jambu dalam grup tersebut. Ia juga mewakili marlin dalam Tsuri Bit. BiografiPada 22 Mei 2013, Andō debut sebagai anggota Tsuri Bit. Mereka debut dengan lagu "Start Dash". Diterbitkan pada 12 Mei 2016, ia memposkan gravure swimsuit pakairan renangnya dalam proyek "Sakidol Ace Survival" Weekly Young Jump. Gravure pakaian renang Andō juga diposkan ke Weekly Playboy yang dirilis pada 4 Juli 2016.[1] Referensi
|