Share to:

 

Sorrow and Joy

Sorrow and Joy
Poster film
SutradaraNils Malmros
PemeranJakob Cedergren
Helle Fagralid
Tanggal rilis
  • 7 November 2013 (2013-11-07)
Durasi107 menit
NegaraDenmark
BahasaDenmark

Sorrow and Joy (bahasa Denmark: Sorg og glæde) adalah sebuah film drama Denmark 2013 yang disutradarai oleh Nils Malmros. Film tersebut merupakan sebuah film autobiografi tentang sebuah peristiwa tragis yang mengubah kehidupan Malmros.[1] Film tersebut terpilih sebagai perwakilan Denmark untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-87, namun tidak masuk nominasi.[2]

Pemeran

Referensi

  1. ^ Ulasan di cineuropa
  2. ^ "Oscars: Denmark Nominates 'Sorrow and Joy' in Foreign-Language Category". Hollywood Reporter. Diakses tanggal 18 September 2014. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya