Stasiun Kiyosumi-shirakawa
Stasiun Kiyosumi-shirakawa (清澄白河駅 , Kiyosumi-shirakawa-eki) adalah stasiun kereta bawah tanah pada Jalur Tokyo Metro Hanzōmon dan Jalur Toei Ōedo di Koto, Tokyo, Jepang, dioperasikan bersama oleh operator Tokyo Metro dan Toei Subway. Tata letakPeron Toei
Peron Tokyo Metro
Stasiun terakhir
ReferensiPranala luar
|