Share to:

 

Stephen F. Lynch

Stephen F. Lynch

Stephen Francis Lynch (lahir 31 Maret 1955) adalah seorang politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai anggota DPR mewakili Massachusetts sejak 2001. Ia berasal dari Partai Demokrat.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya