Share to:

 

Stig Björkman

Stig Björkman
Lahir2 Oktober 1938 (umur 86)
PekerjaanPenulis
Kritikus film
Sutradara
Tahun aktif1964–kini
IMDB: nm0084983 Allocine: 13581 Rottentomatoes: celebrity/stig_bjorkman Allmovie: p81986 Metacritic: person/stig-bjorkman Modifica els identificadors a Wikidata

Stig Björkman (lahir 2 Oktober 1938) adalah seorang penulis dan kritikus film Swedia. Ia menyutradarai lima belas film sejak 1964. Film tahun 1975 buatannya The White Wall masuk dalam Festival Film Internasional Moskwa ke-9.[1] Film dokumenter tahun 2015 buatannya Ingrid Bergman: In Her Own Words ditayangkan dalam sesi Cannes Classics di Festival Film Cannes 2015.[2]

Daftar pustaka

Filmografi

Referensi

  1. ^ "9th Moscow International Film Festival (1975)". MIFF. Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 January 2013. Diakses tanggal 5 January 2013. 
  2. ^ "It's poster time at the Festival de Cannes!". Cannes. Diakses tanggal 23 May 2015. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya