Sujoy Ghosh
Sujoy Ghosh adalah seorang sutradara, pemeran dan penulis latar India.[1] Ia telah menyutradarai Jhankaar Beats (2003), Home Delivery: Aapko... Ghar Tak (2005), Aladin (2009) dan Kahaani (2012).[2][3] Kehidupan awalSujoy Ghosh lahir di Kalkuta. KarierGhosh membuat debut penyutradaraannya pada 2003 dengan film Jhankaar Beats Filmografi
Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Sujoy Ghosh.
|