The Blair Witch Project
The Blair Witch Project adalah film horor Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 1999. Film ini diproduksi oleh Haxan Films dan berkisah mengenai tiga pemuda pembuat film (Heather Donahue, Joshua Leonard, dan Michael C. Williams) yang melakukan kegiatan hiking ke Black Hills di Burkittsville, Maryland, untuk membuat film dokumenter mengenai legenda Blair Witch. Sekuel dari The Blair Witch Project telah dirilis pada 27 Oktober 2000 dan berjudul Book of Shadows: Blair Witch 2. Sekuel ketiga "Blair Witch" akan dirilis pada 16 September 2016. Referensi
Pranala luarWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: The Blair Witch Project.
|