Share to:

 

The Iron Horse (film)

The Iron Horse
Poster film
SutradaraJohn Ford (tak disebutkan)
ProduserJohn Ford
Ditulis olehCharles Kenyon
John Russell
Charles Darnton
PemeranGeorge O'Brien
Madge Bellamy
Penata musikErnö Rapée (tak disebutkan)
SinematograferGeorge Schneiderman
PenyuntingHettie Gray Baker
DistributorFox Film Corporation
Tanggal rilis
  • 28 Agustus 1924 (1924-08-28)
Durasi150 menit (versi AS)
133 menit (versi internasional)
NegaraAmerika Serikat
BahasaFilm bisu Intertitel Inggris
Anggaran$280,000

The Iron Horse adalah sebuah film bisu Barat Amerika tahun 1924 yang disutradarai oleh John Ford dan diproduksi oleh Fox Film.[1] Pada 2011, film tersebut terpilih untuk penyajian dalam Pendaftaran Film Nasional Amerika Serikat oleh Perpustakaan Kongres karena "signifikan secara budaya, sejarah, atau aestetik."

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Progressive Silent Film List: The Iron Horse". Silent Era. Diakses tanggal 2008-03-01. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya