The Lover (serial TV)
The Lover (Hangul: 더 러버) adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2015 yang dibintangi oleh Oh Jung-se, Ryu Hyun-kyung, Jung Joon-young, Choi Yeo-jin, Park Jong-hwan, Ha Eun-seol, Takuya Terada dan Lee Jae-joon.[1][2][3][4][5] Serial televisi ini disiarkan di Mnet dari tanggal 2 April hingga 25 Juni 2015 pada hari Kamis pada pukul 23:00 untuk 12 episode.[6] Referensi
Pranala luar
|