Them Crooked Vultures adalah supergrup rock yang terbentuk di Los Angeles pada tahun 2009 personilnya adalah John Paul Jones (mantan anggota Led Zeppelin), Dave Grohl (Foo Fighters dan mantan dari Nirvana), dan Josh Homme (Queens of the Stone Age dan mantan Kyuss). Kelompok ini juga termasuk gitaris Alain Johannes selama pertunjukan live. Band ini mulai rekaman pada bulan Februari 2009, dan melakukan pertunjukan pertama mereka pada tanggal 9 Agustus 2009, di Chicago, diikuti dengan debut Eropa pada 19 Agustus Pada tanggal 1 Oktober kelompok ini memulai tur dunia bertajuk Deserve the Future sampai dengan tahun 2010 . Single pertama "New Fang" dirilis pada bulan Oktober 2009, diikuti oleh self-titled album debut pada bulan berikutnya, memulai debutnya di nomor 12 di Billboard 200 kelompok ini memenangkan Grammy Award 2011 untuk Best Hard Rock Performance untuk "New Fang".
Anggota Band
Josh Homme; guitars, vocals
John Paul Jones; bass, keyboards
- Personil Band
- Dave Grohl – drums, percussion, backing vocals
- Josh Homme – lead vocals, lead and rhythm guitar, slide guitar
- John Paul Jones – bass guitar, keyboards, clavinet, piano, keytar, lap steel guitar, slide bass guitar, mandolin, violin, backing vocals
- Personil Tour
- Alain Johannes – rhythm and lead guitar, slide guitar, bass guitar, keyboards, backing vocals
Diskografi
Album
Singles
Albums
Singles
Awards and nominations
- Grammy Awards
The Grammy Awards are awarded annually by the National Academy of Recording Arts and Sciences.[13]
| Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori. Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai. Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada Desember 2023. |