Share to:

 

Valmet M82

Valmet M82
Jenis Senapan serbu
Negara asal  Finlandia
Sejarah produksi
Perancang Valmet
Produsen Valmet
Diproduksi 1978—1986
Jumlah produksi Sekitar 2000an pucuk
Spesifikasi
Berat 3,3 kg
Panjang 710 mm
Panjang laras 415 mm

Peluru 5,56 x 45 mm NATO
7,62 x 39 mm
Mekanisme Gas-operated, rotating bolt
Rata² tembakan 750 peluru/min
Amunisi Magazen box isi 30 butir
Alat bidik Bidikan besi

Valmet M82 adalah senapan serbu bullpup kaliber 5,56 mm dan 7,62 mm buatan Valmet asal Finlandia. Senapan ini menggunakan desain internal M76.

Catatan

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya