Wazir (film)
Wazir adalah sebuah film drama Hindi 2015 yang dibintangi oleh Amitabh Bachchan, Aditi Rao Hydari, Farhan Akhtar, John Abraham, Neil Nitin Mukesh dan disutradarai oleh Bejoy Nambiar.[1] Film tersebut pertama kali mengambil gambar pada 28 September 2014 di Mumbai.[2] Teaser pertama dari film tersebut dirilis bersama dengan PK. Teaser kedua dari film tersebut dirilis pada 3 Juni 2015.[3] Pemeran
Referensi
Pranala luar |