Share to:

 

World Heavyweight Championship (WWE, 2023–saat ini)

World Heavyweight Championship
Sabuk World Heavyweight Championship dengan pelat samping standar
Informasi
Juara saat iniGunther
Tanggal dimenangkan3 Agustus 2024
Tanggal dibentuk24 April 2023
PromotorWWE
MerekRaw

World Heavyweight Championship adalah gelar juara dunia kelas berat gulat profesional pria yang dibuat dan dipromosikan oleh promotor Amerika Serikat WWE, dipertahankan di divisi merek Raw. Ini adalah salah satu dari tiga gelar dunia di daftar utama WWE, bersama dengan WWE Championship dan WWE Universal Championship, yang dipegang bersama dan dipertahankan sebagai Undisputed WWE Universal Championship di SmackDown. Juara saat ini adalah Gunther, yang memegang gelar untuk pertama kalinya. Ia memenangkan gelar dengan mengalahkan Damian Priest dalam pada SummerSlam tanggal 3 Agustus 2024.

Gelar ini berbeda dari World Heavyweight Championship WWE sebelumnya yang diperebutkan dari tahun 2002 hingga 2013 ketika disatukan ke dalam WWE Championship. Kedua gelar tersebut memiliki nama yang sama, tetapi tidak memiliki garis keturunan yang sama.[1]

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya