Yu Hyun-mok (2 Juli 1925 – 28 Juni 2009) adalah seorang sutradara Korea Selatan. Lahir di Sariwon, Hwanghae, Korea (sekarang Korea Utara), ia membuat debut filmnya pada 1956 dengan Gyocharo (Crossroads).[1] Menurut situs web koreanfilm.org, film 1961-nya Obaltan "telah dipilih menjadi film Korea terbaik sepanjang masa dalam jajak pendapat kritikus lokal."[1] Yu menghadiri Festival Film Internasional San Francisco pada 1963.[2]
Yu meninggal karena stroke pada 28 Juni 2009.[3]
Referensi
Pranala luar