Share to:

 

Zoom (film 2006)

Zoom
Theatrical release poster
SutradaraPeter Hewitt
ProduserSuzanne Todd, Jennifer Todd, Todd Garner, Trevor Engelson
SkenarioAdam Rifkin, David Berenbaum
CeritaAdam Rifkin
Berdasarkan
Amazing Adventures from Zoom's Academy
oleh Jason Lethcoe
Pemeran
NaratorCourteney Cox
Penata musikChristophe Beck
SinematograferDavid Tattersall
PenyuntingLawrence Jordan
Perusahaan
produksi
DistributorSony Pictures Releasing
Tanggal rilis
  • 11 Agustus 2006 (2006-08-11)
Durasi88 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$75.6 juta[2]
Pendapatan
kotor
$12.5 juta[3]

Zoom (juga dikenal sebagai Zoom: Academy for Superheroes) adalah film pahlawan super komedi Amerika Serikat tahun 2006 yang disutradarai oleh Peter Hewitt dan ditulis oleh Adam Rifkin dan David Berenbaum. Didasarkan pada buku anak-anak Amazing Adventures from Zoom's Academy karya Jason Lethcoe,[4] film ini dibintangi oleh Tim Allen, Courteney Cox, Chevy Chase, Spencer Breslin, dan Rip Torn.

Dirilis secara teatrikal pada 11 Agustus 2006 oleh Columbia Pictures, film tersebut dikritik oleh para kritikus dan menjadi bom box office, menghasilkan $12,5 juta dengan anggaran $75 juta.

Referensi

  1. ^ "ZOOM (PG)". British Board of Film Classification. October 10, 2006. Diakses tanggal January 18, 2015. 
  2. ^ Lang, Brent (September 1, 2011). "'Inside the Revolution Library: Where Joe Roth Went Wrong". TheWrap.com. Diakses tanggal June 28, 2017. 
  3. ^ "Zoom (2006)". Box Office Mojo. Internet Movie Database. September 18, 2006. Diakses tanggal January 18, 2015. 
  4. ^ Ballantine Books, 2005, ISBN 978-0-345-48355-3

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya