Share to:

 

Škoda 10 cm K10

Škoda 10 cm K10

"Minizini" berlaras ganda di atas kapal penjelajah Soviet Krasnyi Kavkaz
Jenis Meriam laut
Meriam dwi guna
Artileri pesisir
Meriam pertahanan udara
Negara asal  Austria-Hungary
Sejarah pemakaian
Digunakan oleh  Austro-Hungarian Navy
 Regia Marina
 Angkatan Laut Prancis
 Angkatan Laut Republikan Spanyol
 Angkatan Laut Swedia
 Angkatan Laut Uni Soviet
Pada perang Perang Dunia I
Perang Saudara Spanyol
Perang Dunia II
Sejarah produksi
Perancang Skoda
Tahun 1907
Produsen Skoda
Diproduksi 1910
Varian Škoda 10 cm K07
Škoda 10 cm K11
OTO 100/47
Spesifikasi
Berat 2.020 kilogram (4.450 pon)
Panjang laras 4.985 meter (16.355 ft) kaliber 50

Selongsong peluru Amunisi QF tetap
Berat Selongsong peluru 13,75 kilogram (30,3 pon)
Kaliber 100 milimeter (3,9 in)[1]
Popor Horizontal sliding breech block
Elevasi Austria-Hungaria: -4° sampai +18°

Italia: -5° sampai +85° Rusia: -5° sampai +78°

Sudut putar 360°[2]
Rata² tembakan 8-10 rpm[1]
Kecepatan peluru 880 meter per detik (2.900 ft/s)[1]
Jarak jangkauan Austria-Hungaria: 11 km (6,8 mi) pada +14°

Italia: 15,2 km (9,4 mi)
pada 45° Batas AA: 10 km (33.000 ft) pada 80°[1]

Škoda 10 cm K10 adalah meriam laut ringan berkaliber 100 mm (4 inchi) buatan Angkatan Laut Austria-Hungaria yang digunakan sebagai persenjataan tersier di kapal perang semi-dreadnought dan sebagai persenjataan utama di kapal penjelajah pandu dan kapal perusak selama Perang Dunia I. Setelah Perang Dunia I, varian Škoda 10 cm K10 banyak diproduksi di Italia sebagai meriam 100mm/kal. 47,[note 1] yang memiliki berbagai peran, pada berbagai kapal, serta bermaca angkatan laut.

Catatan

  1. ^ Di Italia, diameternya dihitung dari millimeter, baru dalam kaliber. Kalibernya bukan 50 karena orang Italia tidak menghitung ruang pembakaran dari panjang laras keseluruhan.
  1. ^ a b c d Campbell, Naval Weapons of WWII, hlm. 339-341.
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama auto1

Referensi

  • Campbell, John (1985). Naval Weapons of World War Two. Naval Institute Press. ISBN 0-87021-459-4. 
  • Fraccaroli, Aldo (1970). Italian Warships of World War I. London, UK: Ian Allan. ISBN 978-0-7110-0105-3. 
  • Friedman, Norman (2011). Naval Weapons of World War One. Seaforth Publishing. ISBN 1848321007. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya