Share to:

 

Clear Top 10 Vol. 3


Clear Top 10 Vol. 3
Album kompilasi karya Kompilasi
Dirilis1 Juni 2004
GenrePop
LabelWarner Music Indonesia

Clear Top 10 Vol. 3 merupakan sebuah album kompilasi yang dirilis pada tahun 2004 yang berisi 12 buah lagu di antaranya ialah Melompat Lebih Tinggi dari Sheila on 7.

Daftar lagu

No.JudulPenciptaDurasi
1."Melompat Lebih Tinggi (Sheila on 7)"Eross Candra03:18
2."Hampa (Ari Lasso)"
04:58
3."Januari (Glenn Fredly)"Glenn Fredly03:42
4."Pilihlah Aku (Krisdayanti Feat. Amora)"Denny Chasmala05:04
5."Perihal Cinta (Gigi)"04:30
6."Aku Patut Membenci Dia (Tere)"
04:46
7."Tak Tahan Lagi (Melly Goeslaw & Anto Hoed)"Melly Goeslaw04:01
8."Tak Pantas Untukmu (Jikustik)"Ichank04:36
9."Dibalas Dengan Dusta (Audy Item)"Glenn Fredly04:24
10."Jangan Bilang Siapa-Siapa (Ratu)"Maia Estianty05:01
11."Firasat (Marcell)"Dewi Lestari04:07
12."Jera (Agnes Monica)"Melly Goeslaw05:06
Durasi total:53:38

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya