Georg EbersGeorg Moritz Ebers (1 Maret 1837 – 7 Agustus 1898) adalah seorang Egiptologis dan novelis asal Jerman yang menemukan papirus medis Mesir dari sekitar tahun 1550 SM, yang mengambil nama darinya (Papirus Ebers) di Luxor (Thebes) pada Musim Dingin 1873–74. Sekarang disimpan di Perpustakaan Universitas Leipzig, Papirus Ebers menjadi salah satu papirus medis Mesir kuno paling berpengaruh. Ini adalah salah satu dari dua dokumen medis tertua yang ditemukan, yang lainnya adalah Papirus Edwin Smith (sekitar 1600 SM). Referensi
Pranala luarWikisumber memiliki karya asli dari atau mengenai:
|