NGC 70
NGC 70 adalah sebuah galaksi spiral yang terletak di rasi bintang Andromeda.[7] Galaksi ini ditemukan pada tanggal 11 September 1784. Galaksi ini juga diamati pada 19 desember 1897 oleh Guillaume Bigourdan dari Prancis yang digambarkan sebagai "sangat lemah, sangat kecil, bulat, di antara 2 bintang yang redup" Referensi
Wikimedia Commons memiliki media mengenai NGC 70. |