No Line on the Horizon
No Line on the Horizon adalah album studio ke-12 karya grup musik rock Irlandia U2. Album tersebut diproduksi oleh Brian Eno, Daniel Lanois, dan Steve Lillywhite, dan dirilis pada 27 Februari 2009. ReferensiDaftar pustaka
Pranala luar
|