Share to:

 

Rulers of the Sea

Rulers of the Sea
SutradaraFrank Lloyd
ProduserFrank Lloyd
Ditulis olehFrank Cavett
Richard Collins
Talbot Jennings
PemeranDouglas Fairbanks, Jr.
Margaret Lockwood
Will Fyffe
George Bancroft
Penata musikRichard Hageman
SinematograferTheodor Sparkuhl
PenyuntingPaul Weatherwax
Perusahaan
produksi
DistributorParamount Pictures
Tanggal rilis
  • 08 November 1939 (1939-11-08)
Durasi96 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaransekitar $1.500.000[1]

Rulers of the Sea adalah sebuah film drama sejarah Amerika Serikat tahun 1939 garapan Frank Lloyd dan menampilkan Douglas Fairbanks Jr., Margaret Lockwood dan Will Fyffe.[2] Cerita film tersebut berdasarkan pada perjalanan SS Savannah, kapal uap pertama yang melintasi Atlantik Utara, dari Britania Raya ke Amerika Serikat.

Referensi

  1. ^ "Filmmakers Put to Sea". Variety. 21 June 1939. hlm. 7. 
  2. ^ BFI.org

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya