Share to:

 

Winds of Chance

Winds of Chance
SutradaraFrank Lloyd
SkenarioJ.G. Hawks (adaptasi)
Berdasarkan
Winds of Chance
oleh Rex Beach
PemeranAnna Q. Nilsson
Ben Lyon
SinematograferNorbert F. Brodin
Perusahaan
produksi
DistributorFirst National Pictures
Tanggal rilis
  • 16 Agustus 1925 (1925-08-16) (teatrikal AS)
Durasi100 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaAntarjudul Inggris

Winds of Chance adalah sebuah film drama bisu Amerika Serikat tahun 1925 garapan Frank Lloyd dan diproduksi dan dirilis oleh First National Pictures.[1]

Pemeran

Pelestarian

Cetakan Winds of Chance disimpan di UCLA Film and Television Archives, George Eastman House, dan National Archives of Canada (di Ottawa).[2][3]

Lihat pula

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya