Share to:

 

Xiahou En

Xiahou En adalah Jendral dari negara Wei pada Zaman Tiga Negara dan merupakan keponakan laki-laki dari Xiahou Dun, karena dia pernah menolong menyelamatkan Cao Cao (raja Wei) saat diserang oleh harimau, kemudian dia mendapatkan kepercayaan Cao Cao untuk memegang salah satu dari 2 pedang pusaka Cao Cao, yang dikenal dengan nama Golok Biru. Xiahou En mati di tangan Zhao Yun saat peperangan di Chang Ban.

Kembali kehalaman sebelumnya