Share to:

 

Tinnis

Tennis
Country Egypt
KegubernuranPort Said
Zona waktuUTC+2 (EST)
 • Musim panas (DST)+3

Tennis atau Tinnis adalah sebuah kota kuno di Mesir. Teritorial modernnya terletak di 31°12′N 32°14′E / 31.200°N 32.233°E / 31.200; 32.233, di sebuah pulau di Danau Manzala, baratdaya Port Said.

Ikhtisar

Kota ini didirikan oleh migran dari Tanis, setelah kemudian kota ini dinamai. Tennis adalah pelabuhan penting, yang mengekspor produk pertanian Mesir, khususnya tekstil, ke seluruh Timur Tengah.

Referensi


Kembali kehalaman sebelumnya