Resolusi 884 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa
Resolusi 884 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 12 November 1993. Usai mengulang resolusi-resolusi 822 (1993), 853 (1993), dan 874 (1993), DKPBB menyatakan perhatian terhadap konflik berkelanjutan antara Armenia dan Azerbaijan di Nagorno-Karabakh dan mengecam pelanggaran-pelanggaran gencatan senjata antar kedua belah pihak, terutama pendudukan distrik Zəngilan dan kota Goradiz.[1] Referensi
Pranala luar
|