Uang kertas tahan apiUang kertas tahan api adalah sebuah demonstrasi menempatkan sebuah uang kertas, yang sebelumnya dirancang dalam cairan berkadar 50% (v/v) bahan bakar alkohol, ke sebuah percikan api. Api tersebut menyambar dan kemudian terpadamkan sendiri tanpa membakar uang kertas tersebut.[1] Demonstrasi tersebut dapat dipakai untuk mengajar soal segitiga api dan kelas api.[1] Galeri
Referensi
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Fireproof banknote experiment. |